Please enable JavaScript.
Coggle requires JavaScript to display documents.
Gangguan pada Sistem Eksresi Kelompok 5 - Coggle Diagram
Gangguan pada Sistem Eksresi Kelompok 5
Diabetes
Gejala
Sering merasa haus
Frekuensi buang air kecil meningkat, terutama pada malam hari
Lemas dan merasa lelah
Pandangan yang kabur
Luka yang lama sembuh
Penyebab
Pada diabetes tipe 2, gangguan ini terjadi akibat tubuh tidak efektif menggunakan hormon tertentu atau kekurangan hormon tertentu yang relatif dibandingkan kadar glukosa darah
Pada diabetes tipe 1, gangguan ini disebabkan karena pankreas tidak dapat memproduksi hormon tertentu.
Penanganan
Pemberian hormon tertentu untuk mengontrol glukosa darah
Merawat kaki dan memeriksakan mata secara berkala untuk mencegah komplikasi lebih lanjut
Pola makan sehat dan olahraga teratur untuk membantu mengontrol tingkat glukosa darah
Cara Pencegahan
Mengurangi asupan gula
Menjadikan air putih sebagai minuman utama
Menghindari atau mengurangi karbohidrat sederhana
Menjaga berat badan dengan olahraga teratur
Kurangi konsumsi makanan instan
Biang Keringat
Gejala
rasa gatal atau rasa perih dan tajam pada ruam
Bintil-bintil kecil yang berwarna merah, terutama di tempat menumpuknya keringat
Cara Pencegahan
gunakan baju yang menyerap keringat
jaga kulit tetap kering dengan mandi secara teratur atau membasuh diri dengan air dingin
Bersihkan diri dengan menggunakan sabun antiseptik atau antibakteri
Penyebab
Tersumbatnya kelenjar keringat yang mengakibatkan terjadinya penumpukan keringat di lapisan kulit
Penanganan
menggunakan pelembap kulit yang mengandung calamine atau krim yang mengandung hidrokortison untuk meredakan gejala biang keringat
mengonsumsi tablet antihistamin
Emfisema
Penyebab
paparan zat di udara yang mengiritasi paru-paru dalam jangka waktu panjang. Zat yang mengakibatkan iritasi tersebut dapat berupa: Asap rokok
Emfisema banyak dialami perokok baik aktif maupun pasif, yang terpapar asap rokok dalam waktu lama, polusi udara, asap atau debu bahan kimia
Gejala
Sesak nafas
menjadi kurang awas secara mental
bibir dan kuku menjadi biru atau abu-abu
jantung berdebar
kemampuan untuk berolahraga dan beraktivitas rutin menurun secara bertahap
Cara Pencegahan
menghindari asap rokok atau polusi udara
berolahraga secara teratur
menghentikan kebiasaan merokok
Penanganan
untuk meringankan gejala yang dirasakan berupa obat-obatan, terapi pendukung
operasi pengangkatan paru yang rusak, agar jaringan paru yang tersisa dapat mengembang dan bekerja lebih efektif
berhenti merokok untuk menghentikan efek kerusakan akibat emfisema
Liver
Gejala
lelah yang berlebihan
fases dan urine pucat
nafsu makan turun
tungkai kaki membengkak
mual
perut nyeri
penyakit kuning
Cara Pencegahan
hindari paparan zat kimia berbahaya
konsultasi dokter
ikut vaksin virus Hepatitis
merubah gaya hidup (menjaga BB, tidak konsumsi alkohol)
Penyebab
penumpukan lemak
adanya penyakit Hepatitis dan kanker hati
kebiasaan mengkonsumsi alkohol
inveksi parasit dan virus
Penanganan
istirahat cukup
mengonsumsi makanan yang sehat
minum air putih seimbang
pemberian obat diuretik dan diet rendah garam
operasi pengalaman kantung empedu atau transplantasi hatu