Please enable JavaScript.
Coggle requires JavaScript to display documents.
Gangguan Pada Sistem Ekskresi - Coggle Diagram
Gangguan Pada Sistem Ekskresi
Diabetes
Gejala
Sering merasakan lapar
Jika terdapat luka, maka sulit sembuh
Sering buang air kecil, khusunya pada malam hari
Berat badan turun derastis
Sering merasa haus
Munculnya bercak-bercak hitam di sekitar leher, ketiak, dan selangkangan
Selalu merasa lemas
Pandangan menjadi buram
Pencegahan
Memperbaiki pola makan
Berolahraga yang rutin dan sesuai kemampuan
Menjaga agar berat badan tetap stabil
Menjaga kadar gula darah
Penyebab
Terlalu banyak mengkonsumsi makanan berlemak
Pankreas tidak dapat memproduksi hormon insulin yang berfungsi untuk mengontrol gula darah
Sel-sel tubuh tidak lagi sensitif terhadap insulin
Kadar gula darah yang tidak dikontrol dengan baik
Penganganan
Berolahraga setidaknya 30 menit tiap hari
Memperbanyak konsumsi buah dan sayur
Mencegah mengkonsumsi makanan berlemak tinggi
Memeriksa kesehatan mata
Mengkonsumsi hormon insulin untuk mengontrol gula darah
Terapi insulin untuk mengatur gula darah
Penyakit kronis yang ditandai dengan tingginya kadar gula (glukosa) darah.
Emfisema
Gejala
Napas menjadi pendek
Sering mengalami batuk
Mudah kelelahan
Berat badan turun derastis
Bibir dab kuku berubah warna menjadi biru
Penanganan
Mengkonsumsi obat yang dianjurkan oleh dokter
Mengkonsumsi obat pelega napas seperti Terbutaline
Melakukan operasi pengangkatan paru yang rusak, agar jaringan paru yang tersisa dapat mengembang dan bekerja lebih efektif.
Melakukan terapi contohnya fisioterapi dada
Jika paru-paru rusak berat, melakukan transpalasi paru-paru
Penyebab
Sering menghisap asap rokok baik aktif maupun pasif
Mempunyai kelainan genetik
Sering menghirup polusi
Menghirup bahan kimia yang berbahaya terhadapa pernapasan
Pencegahan
Menghindari asap rokok
Menjaga kelembaban udara di rumah
Berolahraga secara rutin
Mengkonsumsi makanan yang bergizi dan bersih
Hindari mengkonsumsi alkohol
Penyakit kronis akibat kerusakan kantong udara atau alveolus pada paru-paru.
Biang Keringat
Gejala
Muncul bintil-bintil merah di kulit yang banyak keringat
Rasa gatal dan perih pada ruam
Pencegahan
Menjaga kulit tubuh tetap dingin dan sejuk.
Menggunakan sabun yang berbahan dasar lembut dan tidak mengandung parfum
Menghindari mengenakan pakaian ketat dan terlalu tebal saat cuaca sedang panas.
Selalu mengelap keringat setelah berolahraga atau beraktivitas.
Penyebab
Tinggal di tempat yang beriklim tropis
Kulit terlalu banyak kena panas
Melakukan aktivitas tertentu yang menyebabkan keringat keluar banyak
Berbaring terlalu lama
Penganganan
Mengompres bagian yang mengalami ruam dengan kain lembap atau es batu selama kurang lebih 20 menit
Membersihkan bagian yang terdapat ruam dengan air mengalir dan sabun yang lembut.
Pemberian obat golongan antihistamin, untuk meredakan rasa gatal dan kemerahan di permukaan kulit.
Pemberian salep kortikosteroid, untuk meredakan rasa gatal dan peradangan pada ruam.
Pemberian losion calamine, untuk meredakan rasa gatal, perih, atau mengalami iritasi.
Ruam kecil berwarna merah yang menonjol, terasa gatal, serta menyebabkan rasa menyengat atau perih di kulit
Penyakit Hati
Gejala
Sering mual dan muntah
Rasa lelah yang berlebihan
Warna urine menjadi gelap
Kulit dan mata menjadi kuning
Perut terasa nyeri dan membengkak
Warna feses berubah menjadi pucat
Pencegahan
Jaga berat badan normal sesuai dengan indeks massa tubuh
Tidak menggunakan NAPZA.
Lakukan konsultasi dengan dokter sebelum mengonsumsi obat
Pemeriksaan rutin ke dokter untuk mengetahui kesehatan liver.
Penyebab
Mengkonsumsi alkohol dalam jumlah yang banyak
Banyak lemak yang menumpuk di hati
Menggunakan obat-obatan tertentu dalam dosis yang banyak
Terdapat kelainan genetik
Terbentuk sel-sel kanker pada hati
Penganganan
Berhenti menggunakan obat tanpa konsultasi dokter
Melakukan transplantasi hati untuk mengatasi kondisi yang telah mencapai tahap gagal hati
Melakukan operasi pengangkatan kantong empedu untuk menangani batu empedu
mengonsumsi makanan yang sehat, contohnya buah dan sayur
Nama yang dipakai pada setiap gangguan pada liver atau hati yang menyebabkan organ tersebut tidak dapat berfungsi dengan baik.
Kelompok 3
XI MIPA 3