Please enable JavaScript.
Coggle requires JavaScript to display documents.
KERATITIS, NAMA : SALSHABILA SOFIANI, NPM : 1908260171 - Coggle Diagram
KERATITIS
gejala klinis
silau
mata merah
merasa kelilipan
nyeri perlahan
penglihatan buram
mata kabur
menurunnya visus
edema
etiologi
bakterial
streptokokus
Stafilokokus
Pseudomonas
viral
Herpes Simpleks Tipe 1
dan 2
Herpes Zoster Oftalmikus
jamur
Aspergillus spp
Candida spp
Fusarium spp
,
Penicillium spp
keratitis acanthamoeba
Acanthamoeba
keratitis nekrotikans perifer
Vaskulitis sistemik
arthritis rheumatoid,
lupus eritematosus
sistemik
granulomatosis Wegener
klasifikasi
infeksi
bakteri
virus
fungal
protozoa
non infeksi
gangguan pada film air mata
inflamasi
abnormalitas kelopak mata
trauma fisik
penggunaan lensa kontak
bedasarkan lapisan
keratitis pungata
keratitis pungata superfisial
keratitis pungata subepitel
keratitis marginal
keratitis interstisial
klasifikasi berdasarkan penyebab
keratitis bakteri
keratitis jamur
kerattis virus
keratitis herpetik
keratitis infeksi herpes zoster
keratitis infeksi herpes simplek
keratitis dendritik
keratitis disiformis
keratitis alergi
keratokonjungtivitis
keratokonjungtivitis epidemi
tukak atau ulkus fliktenular
keratitis fasikularis
keratokongtivitis vernal
anatomi mata
organ
oculus dextra
oculus sinistra
bagian organ
palpebra
Terdapat struktur berupa dua sisi lipatan kulit tipis
Palpebra superior terdapat di sisi permukaan luar atas
Palpebra inferior terdapat di sisi luar permukaan bawah
Struktur palpebra superior-inferior membentuk struktur berupa celah yang disebut Rima Palpebra
conjungtiva
struktur
Tunica Conjunctiva Palpebrarum Superior & Tunica Conjunctiva Palpebrarum Inferior
conjungtiva bulbi
Conjuntiva Fornix
bulbus oculi
struktur
lapisan dinding
cornea
sclera
iris
corpus ciliare
retina
media refraksi
cornea
aqueous humor
lensa
corpus vitreus
otot penggerak
M. Rectus Superior
M. Rectus Inferior
M. Rectus Medialis
M. Rectus Lateralis
M. Obliquus Superior
M. Obliquus Inferior
pembuluh darah organ
arteriae
A. Ophtalmica dan beberapa percabangannya merupakan cabang dari A. Carotis Interna
venae
: V. Ophtalmica Superior
V. Ophtalmica Inferior yang bermuara ke dalam Sinus Cavernosus
persarafan organ
N. Opticus
N. Oculomotorius
N. Trochlearis
N. Abducens
Percabangan N. Ophtalmicus
komplikasi
Perforasi kornea
Endolftalmitis
Kebutaan
Jaringan parut
tatalaksana
keratitis fungal
debridement pada epitel sikitar lesi
pembuangan mukus dan jaringan nekrotik
terapi anti fungal yang disebabkan candida : amphotericin B 0.15% atau econazole 1%
Natamycin 5%
Flukonazole 2%
Clotrimazole 1%
antifungal sistemik
hvoriconazole 400 mg 2x1
itraconazole 1x200 mg
Fuconazole 2x200 mg
doksisiklin 2x100 mg
Keratitis Microsporidial
amikasin 0,8-5% secara topikal
antibiotik golongan fluroquinolone
gatifloxacin dan moxifloxacin
antibiotik golongan makrolid
Klaritromisin dan azitromyisin.
terapi keratitis bakterial topikal
tetes mata fortified seperti 5% cefazoline
1% gentamicin
Keratitis Nocardia
golongan amikasi
golongan sulfonamid
floroquinolone
golongan aminoglikosida
gentamin
tobramisin
faktor resiko
keratitis bakterial
Penggunaan lensa
kontak
Trauma
Riwayat operasi kornea
Kelainan permukaan
bola mata
Penyakit sistemik
Imunosupresi
Keratitis Acanthamoeba
Higiene lensa kontak yang buruk (terutama jika membersihkan lensa kontak dengan air keran)
Pemakaian lensa kontak lunak setiap hari
jamur
Trauma ocular (di lingkungan lur rumah dan melibatkan tumbuhan)
Penggunaan lensa kontak
Penggunaan kortikosteroid
Konjungtivitis vernal atau alergika
Bedah refraktif insisional
Ulkus kornea neutrofik akibat virus herpes
Keratoplasti
Penyakit imunosupresi
defenisi
Keratitis adalah peradangan pada kornea karena infeksi dan terlalu lama pemakaian kontak lens.
Diagnosis banding
bedasarkan mata merah
visus normal
conjungtivitis
pterygium
hematoma subkonjunctiva
episkleritis/ skleritis
visus menurun
keratitis
ulserasi kornea
anterior uveitis
acute glaucoma
endopthalmitis
NAMA : SALSHABILA SOFIANI
NPM : 1908260171