Please enable JavaScript.
Coggle requires JavaScript to display documents.
Gangguan Sistem Ekskresi (kelompok 6) - Coggle Diagram
Gangguan Sistem Ekskresi (kelompok 6)
DIABETES
Penyebab :
kurangnya produksi hormon insulin (hormon yang berfungsi mengatur kadar glukosa dalam darah)
GEJALA:
kadar gula darah tinggi mencapai nilai diatas 160-180 Mg/dl
-poliuria (sering buang air kecil dengan volume berat)
PENCEGAHAN:
-Pola makan dan pola hidup sehat
-olahraga teratur
-pemantauan gula darah sendiri
PENANGANAN:-suntik insulin -konsumsi obat obatan
LIVER
PENYEBAB: -Penyalahgunaan NAPZA
mengkonsumsi alkohol
Perlemakan hati
keturunan
GEJALA: -Mual, muntah
Nafsu makan berkurang
-warna feses pucat / kehitaman
kelelahan berlebihan
PENCEGAHAN:- Tidak konsumsi NAPZA dan alkohol
Menghindari paparan zat kimia berbahaya
PENANGANAN:- Transplantasi hati
Operasi pengangkatan empedu
BIANG KERINGAT
PENYEBAB: -Kulit mati dan bakteri
cuaca panas
-Iklim tropis
kosmetik
GEJALA: -Muncul Bintil-bintil merah
gatal dan perih
demam, menggigil
PENANGAN:- Menggunakan krim gatal
Memakai pakaian longgar
-Menjaga kebersihan kulit
Menggunakan obat-obatan
PENCEGAHAN: -Menyeka keringat agar tidak menumpuk
Menggunakan sabun berbahan dasar lembut dan tidak mengandung parfum
EMFISEMA
PENYEBAB: Hilangnya lastisitas alveolus akibat rokok, polusi udara, debu asap zat kimia dan penyakit Paru-paru
GEJALA: -sulit bernafas
Batuk kronis
-Nafsu makan berkurang
berat badan turun
PENCEGAHAN: -Berhenti merokok
Menghindari polusi udara
Pola hidup sehat
PENANGANAN:- Terapi paru
Terapi oksigen
-Operasi mengangkat bagian alveolus yang rusak
transplantasi paru-paru