Please enable JavaScript.
Coggle requires JavaScript to display documents.
Sistem Respirasi Kelompok 5, A, B, C, D, E, F, G - Coggle Diagram
Sistem Respirasi Kelompok 5
Rongga Hidung
Fungsi
Mengatur suhu udara pernapasan
Mematikan mikroorganisme dengan bantuan enzim lisozim yang masuk bersama udara
Menyaring partikel debu atau kotoran yang masuk bersama udara
Mengenali adanya bau sebagai indera penciuman karena adanya sel olfaktori
Jaringan Penyusun
Sel epitel semu bersilia
Sel goblet
Menghasilkan palut lendir untuk menangkap kotoran
Silia
Mengeluarkan lendir dan kotoran dari rongga hidung
Mendorong dahak / palut lendir yang kotor ke arah nasofaring
Sel epitel berlapis pipih dan rapat
Perlindungan dari gesekan
Kelenjar seromukus dan sel globet menghasilkan palut lendir
Menangkap debu atau kotoran
Rambut halus
Menyaring udara dari luar
Kelenjar serosa
Melembapkan dan menghangatkan udara
Leukosit (selaput lendir mukosa)
Mematikan mokroorganisme yang masuk bersama udara
Sel epitelium olfaktori
Sel reseptor (memonitoring bau dari luar)
Faring
Fungsi
Menyaring kotoran yang dibawa oleh udara
Penyalur udara dari rongga hidung ke laring
Menyeimbangkan dan mengatur suhu udara yang baru masuk
Proses pengeluaran suara dengan jalur masuknya udara sehingga dapat melewati mulut dengan berbicara
Jaringan Penyusun
Lapisan mukosa
Epitel bersilia
Sel goblet
Limfoid
Membentuk jaringan ikat
Palut lendir
Proteksi dan menangkap partikel kotoran yang masuk bersama udara
Lapisan fibrosa
Membentuk serat kolagen
Lapisan otot (filamen)
Otot sirkular
Musculus kontriktor faring superior, media dan inferior
Mengecilkan lumen faring
Otot longitudinal
Musculus stilofaring
Melebarkan dan menarik faring
Musculus palatofaring
Sebagai elevator yang mempertemukan isthmus orofaring
Menaikkan bagian bawah aring dan laring
Laring
Fungsi
Menghasilkan suara
Melindungi saluran pernapasan
Mengarahkan makanan masuk ke esofagus
Menghubungkan faring dan trakea
Melindungi tabung trakea
Jaringan penyusun
Jaringan epitel
Jaringan epitel
A. Lamina propia
B. Ligamen
C. Tulang rawan
Jaringan otot
Trakea
Fungsi
Sebagai jalur udara untuk dapat keluar dan juga masuknya udara dari dalam paru-paru.
Jaringan Penyusun
Jaringan ikat
Tulang Rawan
Jaringan epitel
Silindris bersilia
Otot Polos
Bronkus
Fungsi
• Mengatur suhu dan kelembapan udara.
• Menghubungkan trakea dengan paru-paru.
• Menangkap debu dan mikroorganisme yang masuk bersama udara.
• Menyaring dan mengeluarkan benda-benda asing.
• Menopang paru-paru.
Jaringan Penyusun
• Jaringan epitel
• Jaringan otot
• Jaringan tulang rawan
Bronkiolus
Jaringan Penyusun
Histologi Bronkiolus
Bronkiolus terminalis
Jaringan ikat
Bronkiolus respiratorius
Fungsi
Untuk mengontrol jumlah udara yang masuk dan
keluar saat proses pernafasan berlangsung.
Menyalurkan udara dari bronkus ke alveoli.
Alveolus
Fungsi
Tempat Terjadinya Pertukaran Gas
Tempat Pertukaran Gas dari Alveolus Menuju Kapiler Darah
Tempat Pertukaran Gas dari Kapiler Darah Menuju Alveolus
Tempat Penyimpanan Udara dalam Tubuh
jaringan penyusun
sel alveolar skuamosa
yaitu sel-sel pembentuk struktur alveolar
sel epitel skuamosa
sel yang bertindak sebagai pembentuk kapiler yang nantinya kapiler tersebut akan berfungsi dalam difusi gas
sel alveolar besar
sel yang berperan untuk mensekresikan surfaktan untuk membantu mengurangi tegangan pada permukaan air
A
B
C
D
E
F
G