Filsafat berperan dalam membentuk kerangka berfikir sebelum seorang individu melakukan suatu tindakan, Konsep berfikir Filsafat adalah cara berfikir yang radikal, universal, konseptual, koheren/konsisten, dan sistematis. Dengan menggunakan keranka fikir filasafat Individu akan menentukan sikap dan melakukan tindakan secara objektif, efisien, terarah dan proposional, Sehingga apapun yang terjadi setelah itndakannya ia tidak menyesali dan mampu menghadapi segala kemungkinannya.