Please enable JavaScript.
Coggle requires JavaScript to display documents.
PENURUNAN KESADARAN Muhammad Osama Arifin 1908260150 - Coggle Diagram
PENURUNAN KESADARAN
Muhammad Osama Arifin
1908260150
Manifestasi klinis Toxoplasmosis
Defisit neurologis fokal, kejang,headache,demam, mental confusion, perubahan perilaku & psikomotor, kelumpuhan saraf kranial, ataksia, kelainan penglihatan
Patofisiologi HIV
Infeksi opportunistik yang
bersamaan dengan HIV/AIDS
Ensefalitis
PCP
Meningitis
Tuberkulosis
Siklus hidup
parasit toxoplasma
Definisi, etiologi, stadium HIV
Etiologi : Human Immunodefisiensi virus (HIV) yang merupakan virus sitopatik yang diklasifikasikan dalam family retroviridae, subfamili lentiviridae, genus lentivirus.
Definisi : virus yang merusak sistem kekebalan tubuh dengan menginfeksi dan menghancurkan sel CD4. Jika makin banyak sel CD4 yang hancur, daya tahan tubuh akan makin melemah sehingga rentan diserang berbagai penyakit
Stadium : Infeksi HIV dapat dibagi menjadi 3 stadium, yaitu infeksi akut, infeksi kronik dan AIDS.
CMD HIV
Tanyakan identitas dan latar belakang pasien.
HIV rentan pada pekerja seks, pengguna narkoba suntik.
Tanyakan latar belakang seksual pasien.
PP HIV
dengan Toxoplasma
Tes skrining : Tes antibodi, Tes antigen, Tes asam nukleat
Tes lanjutan : Tes lab akurat, misalnya NAT. Western Blot.
Tatalaksana awal
HIV/AIDS
Pemberian obat Antiretroviral (ARV) bertujuan untuk mencegah morbiditas & mortalitas yang berhubungan dengan HIV.
Tatalaksana
Toxoplasmosis Cerebri
Pirimetamin dosis awal 100 mg pada hari pertama, dilanjutkan dengan dosis 25-50 mg per hari, Sulfadiazine dosis awal 2-4 g/hari untuk 2 hari pertama,
dilanjutkan dengan dosis 4 kali 500-1000 mg dalam sehari, Leucovorin (seperti kalsium folinat) dengan dosis 25-50mg/hari
Komplikasi & prognosis
Komplikasi
Kebutaan
Iridosiklitis kronik
Koma
Ensefalitis
Miokarditis
Prognosis
Bergantung pada waktu terkena infeksi toxoplasmosis serta organ yang terlibat
Definisi & etiologi
Toxoplasmosis
Definisi
Toxoplasmosis adalah penyakit yang disebabkan oleh infeksi dengan parasit obligat intraselluler Toxoplasma gondii. - Infeksi toxoplasma akut : infeksi yang didapat sesudah bayi dilahirkan, biasanya asimptomatik.
Etiologi
Menjaga higienitas
Gunakan sarung tangan saat berkebun
Hindari mengkonsumsi daging mentah / setengah matang
Cuci peralatan dapur dengan bersih.
Cuci buah dan sayur sebelum dikonsumsi.