Secara umum, lapisan germinativum ektoderm membentuk organ-organ dan struktur-struktur yang mernpertahankan kontak dengan dunia luar : sistem saraf pusat, saraf tepi, epitel sensorik pada telinga, hidung dan mata, epidermis, kelenjar subkutis, kelanjar mamalia, hipofisis, dan enamel gigi