Please enable JavaScript.
Coggle requires JavaScript to display documents.
TAHAP PERKEMBANHAN MANUSIA, ALDA LARASATI 2208260036 - Coggle Diagram
TAHAP PERKEMBANHAN MANUSIA
EMBRIOGENESIS
(perkembangan embrio)
1.fase cleavage(pembelahan)
2.fase morulla (pemadatan zigot setelah memebelah)
3.fase brastula (tropoblas mulai menempel di dinding uterus)
4.fase gastrula (blastula memebentulk rongga dan melekuk)
FERTILISASI
Penetrasi zona pelusida
sperma akan melewati zona pelusida
protein pada membran sperma berikatan dengan glikoprotein
terjadi reaksi akrosomal
Penyatuan sperma dan ovum
Penetrasi korona radiata
sperma bebas melewati zona korona
FETOGENESIS
Trimester
Trimester 1
Kehamilan dimulai pada hari pertama haid terakhir (HPHT) dan berlangsung hingga akhir minggu ke-12
Tumbuhnya otak dan wajah bayi.bentuk hidung mulai terlihat,dan retina mulai terbentuk.awal perkebangan tangan dan kaki janin serta telinga bagian dalam
Trimester 2
Priode yang terjadi pada minggu ke-13-28 kehamilan
oragan vital bayi seperti jantung,paru-paru,ginjal,dan otak
sudah lebih berkembang,sehingga ukurannya menjadi lebih besar
Trimester 3
Trimester akhir kehamilan pada priode ini pertumbuhan janin
dalam rentang waktu 29-40 minggu
setelah minggu ke-37,bayi dianggap cukup bulan dan organ -organnya siap berfungsi dengan sendirinya
EMBRIOGENESIS (Perkembangan hasil konsepsi)
Embrio(mudigah)
3-5 minggu
janin(fetus)
5 minggu dan sudah terbentuk manusia
ovum(telur)
0-2 minggu
PERTUMBUHAN DAN PERKEMBANGAN
Masa fetus
16 minggu
20 minggu
24 minggu
Masa perinatal
25 minggu
40 minggu
organogenesis
8 minggu
12 minggu
PROSES KONSEPSI
nurtisi dialirkan kedalam vitelus melalui saluran pada zona pelusida
konsepsi terjadi pada pars ampularis tuba
inti dalam bentuk metafase di tengah sitoplasma
ovum siap dibuahi setelah 12 jam dan hidup selama 48 jam
ovum diliputi korona radiata yang mengandung persediaan nutrisi
KECACATAN MAYOR
terhambagtnya prpses perkembangan organ pada saat pembelahan
3 FAKTOR
faktor fisik
jumlah cairan ketuban yang abnormal
faktor lingkungan
paparan bahan kimia
gaya hidup
pengaruh asap rokok
faktor genetik
(mutasi gen) yaitu perubahan pada susunan nukleitida gen (ADN)
(Aberasi) yaitu perubahan pada sususnan kromosom
DALIL PROSES PEMBENTUKAN MANUSIA
Qs.Al-Hajj :5
perpaduan antara sperma dan ovum
Qs.Al-Mu'minun :12-14
Manusia berasal dari saripati dan melalui beberapa proses
ERMRIOGENESIS
(ekspresi gen,sentesis protein)
Transkripsi
Elongasi
bergeraknya RNA polimerase disepanjang untaian DNA yang bertindak sebagai cetakan (DNA template)
Terminasi
tanda bahwa proses transkripsi telah selesai
Inisiasi
terikatnya RNA polimerase pada rantai DNA (promoter) RNA polimerase akan memisahkan untaian ganda dan menyiapakan untuk template tunggal
Translasi
Elongasi
pembentukan polipeptida dari asam-asam amino
Terminasi
berakhirnya di stop kodon
inisiasi
start kodon transkrip mRNA (AUG) menempel pada ribosom subnit kecil kemudia ribosom subnit kecil menempel pada subnit besar
Nutrisi yang dibutuhkan ibu dan janin
lemak
karbohidrat
protein
mineral
Vitamin
EMBRIOGENESIS
(kontrol gen)
Proses transkripsi dan modifikasi
kestabilan transkripsi
Inisiasi transkripsi
Modifikasi transkripsi
GAMETOGENESIS
oogenesis
proses pembentukan ovum atau sel telur
yang terjadi pada wanita
ovum
n
ootid
n
oosit sekunder
n
oosit primer
2n
oogonium
2n
HORMON YANG BERPERAN
Progesteron
LH
FSH
GnRH
spermatogenesis
proses pembentukan spermatozoa
pada kelamin jantan
sperma
n
spermatid
n
spermatosit sekunder
2n
spermatosit primer
2n
HORMON YANG BERPERAN
FSH
LH
Testosteron
ORGANOGENESIS
proses pembentukan organ atau alat tubuh
Mesoderm
Hati
lambung
Ektoderm
jantung
kulit
Endoderm
saraf
kulit
ALDA LARASATI
2208260036