Please enable JavaScript.
Coggle requires JavaScript to display documents.
KEDUDUKAN HADIS DAN FUNGSINYA TERHADAP ALQUR'AN, Hardiono / PAI-C -…
KEDUDUKAN HADIS DAN
FUNGSINYA TERHADAP ALQUR'AN
Urgensi Keberadaan Hadis
Secara umum hadis (sunnah) merupakan penjelas (bayân) terhadap makna Al-Qur’an yang umum, global dan mutlak
Ragam Fungsi Hadis Beserta Contohnya
Bayan Taqrir
penguat
Bayan Tafsir
Tafshil al-Mujmal
merinci ayat bersifat global
Takhshish al-`Amm
mengkhususkan (mengecualikan) ayat-ayatbersifat umum
Taqyid al-Muthlaq
membatasi kemutlakan ayat-ayat Al-Qur’an.
Bayan Tasyri’
hukum syariat yang belum
dijelaskan oleh Al-Qur’an
Bayan Nasakh
membatalkan atau menghapus ketentuan yang terdapat dalam Al-Qur’an
Hadis tentang Menanggung Anak Yatim: Analisis Fungsi danKandungan Hadis
Hadis ini berfungsi ta’kid/taqrir
Dan janganlah kamu dekati harta anak yatim kecuali dengan cara yang lebih baik (bermanfaat), hingga sampai ia dewasa.”
anak yatim harus diasuh
dan disantuni
Terkait harta anak yatim, syariat jelas melarang
untuk menguasai dan menzaliminya
Hardiono / PAI-C