Meraba dan menyentuh, adalah perilaku yang diperkenankan oleh suatu kebudayaan tertentu untuk meraba-raba, menyentuh, memegang, mengusap, menyinggung orang lain dengan tangan. Termasuk di dalamnya adalah kebiasaan mengecapi makanan, minuman, memperpanjang pegangan, membuat tekanan-tekanan pada pegangan, sentuhan mendadak atau kebetulan menyeluruh.