bakat reproduktif (berkaitan dengan daya ingat seseorang), bakat aplikatif (kemampuan untuk mengubah,menerangkan pendapat, pikiran, metode ), bakat interpretatif (kemampuan menangkap dan menjelaskan hasil pekerjaan oranglain) , dan bakat produktif (kemampuan menciptakan hal-hal baru).