Please enable JavaScript.
Coggle requires JavaScript to display documents.
KOSAKATA 1 - LO ACC 3, OLEH: JOJO & EVIRA - Coggle Diagram
KOSAKATA 1 - LO ACC 3
Unsur Cerita
Intrinsik: Dalam teks naratif, unsur intrinsik merupakan unsur pembangun yang berasal dari dalam cerita. Beberapa unsur itu diantaranya adalah tema, alur, latar, penokohan, perwatakan sudut pandang dan amanat.
-
-
Alur: Alur merupakan jalan cerita berupa rangkaian peristiwa dari awal sampai akhir. Alur dibagi menjadi 3, yakni alur maju, alur mundur dan alur campuran.
Alur Maju: Alur maju artinya alur ini menceritakan peristiwa awal sampai akhir, kini menuju nanti
-
Alur Mundur: Menceritakan konflik dalam cerita dan penyelesaiannya, baru kemudian menceritakan latar belakang timbulnya konflik tersebut. (Flashback)
-
Penokohan: Penokohan merupakan pembagian tokoh dalam suatu cerita. Biasanya dibagi menjadi tokoh utama (pemeran utama dalam cerita dan tokoh pendamping. (Main Character / Side Character)
-
Perwatakan: Ini merupakan karakter tokoh dalam sebuah cerita. Jenisnya dibagi menjadi 3, yakni protagonis (tokoh baik), antagonis (tokoh jahat atau lawan dari protagonis) dan trigonis (merupakan tokoh penengah bagi tkoh protagonis dan antagonis).
-
Sudut Pandang (POV): Ini merupakan posisi pengarang dalam menggambarkan cerita, dan dibedakan menjadi empat. Adapun keempat sudut pandang itu meliputi: Sudut Pandang Orang Pertama Pelaku Utama, Sudut Pandang Orang Kedua Pelaku Sampingan, Sudut Pandang Orang Ketiga Serba Tahu, Sudut Pandang Orang Ketiga Pengamat
-
-
-
-
-