AKHLAK TERHADAP DIRI
SENDIRI DAN ORANG LAIN

A. Al-Haya' (Malu)

  1. Pengertian

Malu meninggalkan kewajiban

  1. Dalil tentang al-Haya'

Malu tidak terpisah dengan iman

hadis Rasulullah saw ( Oleh Ibnu umar)

  1. Macam-macam al-Haya'
  1. Malu kepada diri sendir
  1. Malu kepada manusia
  1. Malu kepada Allah
  1. Hikmah Mempelajari al-Haya

menyadari bahwa malu bahagian dari pada iman

B. Al-Khauf (Takut)

  1. Pengertian al-Khauf

perasaan takut terhadap siksa dan
keadaan

  1. Alasan Memiliki Sifat al-Khauf

1). Proteksi diri

  1. tidak ujub atau berbangga diri

. 3. Dalil tentang al-Khauf

  1. surah an-Najm
    [53] ayat 32

Larangan merasa paling suci

(Q.S. Al-‘Araf [7]: 17)

Godaan keburukan

  1. Hikmah Mempelajari al-Khauf

Rasa takut akan mengontol nafsu kejahatan

C. Ar-Rahiim (Kasih Sayang)

  1. Pengertian ar-Rahiim

peduli, kedamain, dan rasa empati

  1. Dalil tentang ar-Rahiim

” (H.R.
Thabrani).

kasih sayang bagian dari iman

  1. Hikmah Mempelajari ar-Rahiim

selalu memberikan kasih sayang yang didasari
Allah.

D. Pemaaf

  1. Pengertian Pemaaf

Bahasa Arab, yakni al-‘afw

Maaf, Ampun, dan Anugrah

Ridho dengan kesalahan orang lain

  1. Dalil tentang Pemaa

(Q.S. an-Nur

Perintah untuk memaafkan

(Q.S. at-Taghabun [64]:14)

perintah memafkan

  1. Hikmah Mempelajari Akhlak Pemaaf

meyakinkan diri menjadi pribadi yang mudah memberi maaf kepada orang lain

E. Ikhlas

  1. Pengertian Ikhlas

Menurut bahasa

ujur, tulus dan rela.

Menurut Ulama

Muhammad Abduh

ikhlas beragama untuk
Allah Swt

Muhammad al-Ghazali

melakukan amal
karena Allah Swt.

  1. Dalil tentang Ikhlas

(Q.S. al-An’am [6]: 162-163)

Q.S. al-Bayyinah [98]
ayat 5

Q.S. al-Insan [76] ayat 9:

  1. Sifat yang dapat Merusak Keikhlasan
  1. Riya’,

perbuatan dilakukan bukan katrena Allah

  1. Sum’ah,

Menceritakan amal

  1. Nifak,

Menyembunyikan kekafiran

  1. Hikmah Mempelajari Ikhlas

Setiap amal yang dikerjakan harus dengan ketulusan