Please enable JavaScript.
Coggle requires JavaScript to display documents.
PERANCANGAN ORGANISASI, Nama : Shinta Wahyu Parahita
NIM : 18522100
Kode…
PERANCANGAN ORGANISASI
Proses Bisnis
Pengertian : proses bisnis adalah kumpulan aktivitas /proses yang terstruktur dan saling berhubungan dalam rangka mencapai sebuah tujuan yang menciptakan nilai tambah bagi organisasi
-
Peta Proses Bisnis
peta proses bisnis merupakan bagian dari penataan tata laksana yang dimaksudkan untuk meningkatkan efisiensi dan efektivitas sistem, proses, dan prosedur kerja yang jelas, efektif, efisien dan terukur pada masing-masing instansi pemerintah.
peta ini digambarkan secara visual dalam bentuk diagram alir yang menggambarkan secara jelas rangkaian aktivitas yang dibutuhkan dalam menjelaskan sebuah proses bisnis.
-
langkah
-
-
menguraikan kedalam beberapa level dengan prinsip setiap level yang lebih rendah merupakan sub proses dari level diatasnya sehingga prsesnya semakin detail.
-
-
-
Monitoring dan Evaluasi
monitoring
melakukan pengawasan yang dilakukan secara langsung antara pimpinan dengan karyawan yang menjalankan SOP setiap harinya
-
evaluasi
merupakan bagian dari audit terhadap perusahaan atau organisasi. idealnya evaluasi dilakukan setiap 3 bulan sekali.
-
Reward dan Punishment
reward diberikan kepada karyawan yang menunjukan performa bagus dan kinerja yang mendongkrak penghasilan perusahaan. reward dapat juha dicantumkan dalam SOP agar karyawan termotivasi
punishment diberikan kepada karyawan yang tidak melaksanakan SOP dengan baik. pemberian sanksi harus diatur dan ditetapkan dengan baik
-