Please enable JavaScript.
Coggle requires JavaScript to display documents.
NERACA PEMBAYARAN INTERNASIONAL (Faktor-Faktor yang Menentukan Debet dan…
NERACA PEMBAYARAN INTERNASIONAL
Pengertian
Suatu catatan sistematis tentang seluruh transaksi ekonomi antara penduduk suatu negara dengan negara lainnya, pada periode waktu tertentu
Sebuah laporan akuntansi yang merangkum seluruh transaksi yang dilakukan oleh residen domestik dan asing selama periode waktu tertentu
Pedoman untuk menentukan rekening mana dalam neraca pembayaran yang di kredit dan yang didebet
KOMPONEN
Rekening Berjalan (Current Accound)
Neraca Perdagangan
Neraca Barang dan Jasa
Ekspor Jasa
Impor Jasa
Rekening Modal (Capital Account)
Kaitan Investaai dan Tabungan Domestik dengan Rekening Modal
Kaitan Antara Rekening Berjalan dan Rekening Modal
Faktor-Faktor yang Menentukan Debet dan Kredit Neraca Pembayaran
Ekspor Barang dan Jasa (Export of Goods and Services)
Impor Barang dan Jasa (Imports of Goods and Services
Pendapatan Neto (Net Income)
Transfer Unilateral(Unilateral Transfer)
Alokasi Special Drawing Rights (SDRs)
Ketidaksesuaian Statistik (Statistical Discrepancies)
Mengatasi Defisit Transaksi Berjalan
Depresiasi Mata Uang
Proteksionisme
Mengakhiri Kepemilikan Asing atas aset domestik
Meningkatkan Suku Bunga Tabungan
Lembaga-Lembaga Pengatur Aliran Dana Internasiomal
Dana Moneter Internasional (International Monetary Fund)
Pengertian
Hasil dari konfrensi keuangan dan moneter yang dilakukan di Bretton Woods, New Hampshire Juli 1994
Tujuan
Mengembangkan kerjasama antar negara dalam masalah moneter International
Meningkatkan stabilitas kurs
Menyediakan dana pinjaman jangka pendek bagi negara anggota untuk memperbaiki ketidakseimbangan neraca pembayaran
Meningkatkan mobilitas dana antar negara
Mewujudkan perdagangan bebas
Bank Dunia (World Bank)
International Bank for Reconstruction and Develoment (IBRD) tahun 1994
Tujuan
Untuk memberikan pinjaman kepada negara-negara dalam kaitannya dengan peningkatan pembangunan ekonomi
Sumber dana diperoleh dari penjualan obligasi dan instrumen utang lainnya kepada investor dan pemerintah
International Financial Corporation (IFC)
Didirikan pada tahun 1956, tujuannya untuk membantu perkembangan perusahaan swasta di suatu negara
International Development Asociaton (IDA)
Didirikan pada tahun 1960, tujuannya, pembangunan ekonomi, memberikan pinjaman dengan tingkat bunga rendah kepada negara miskin yang memenuhi syarat untuk mendapatkan pinjaman dari Bank Dunia
Bank Of International Settlements (BIS)
Bertugas memudahkan kerjasama antarnegara dalam hal transaksi internasional
Lembaga-lembaga pembangunan regional (Regional Development Agencies)
Ex. Inter-American Development Bank, Asian Development Bank, African Development Bank