Please enable JavaScript.
Coggle requires JavaScript to display documents.
WORK SAMPLING (Pelaksanaan Pengukuran (Menghitung waktu (Siklus, Normal,…
WORK SAMPLING
Kegunaan Waktu Baku
digunakan untuk mengetahui berapa lama operator untuk menyelesaikan
pekerjaan pada 1 unit dengan melibatkan kelonggaran (allowance).
Total Waktu Baku
Waktu baku adalah waktu sebenarnya yang digunakan oleh operator untuk
menyelesaikan 1 siklus pekerjaan dengan melibatkan kelonggaran (allowance).
Total Waktu Baku = Waktu Baku x total produk
Allowance
Kebutuhan pribadi
Menghilangkan rasa lelah
Hambatan yang tak dapat dihindarkan
Definisi
suatu teknik untuk mengadakan sejumlah besar pengamatan terhadap
aktifitas kinerja dari mesin, proses atau pekerja
Kegunaan
Sebagai sampel kerja
Performansi kerja;
Pengukuran kerja;
Faktor Jumlah Pengamatan
Tingkat Kepercayaan
Tingkat kepercayaan 68%, nilai k = 1
Tingkat kepercayaan 95%, nilai k = 1.96 ≈ 2
Tingkat kepercayaan 99%, nilai k = 2.58 ≈ 3
Tingkat Ketelitian
Besar keyakinan pengamat bahwa hasil
yang diperoleh memenuhi syarat ketelitian.
Pelaksanaan Pengukuran
Menguji kecukupan data
Menguji keseragaman data
Menghitung rating factor
Menghitung Allowance
Menghitung tingkat produktivitas
Menghitung waktu
Siklus
Normal
Baku
Pengambilan data
Aplikasi
Untuk merencanakan kebutuhan tenaga kerja.
Untuk menentukan standar biaya dalam mempersiapkan anggaran.
Indikasi keluaran (output) yang mampu dihasilkan oleh seorang pekerja.
Daftar Pustaka
Finkler, Steven A., James R. Knickman, Gerry Hendrickson, Mack Lipkin Jr, and Warren G. Thompson. "A comparison of work-sampling and time-and-motion techniques for studies in health services research." Health services research 28, no. 5 (1993): 577.
Purnomo, H. 2004. Pengantar Teknik Industri. Edisi Kedua. Yogyakarta: Graha Ilmu.
Purnomo, H. 2014. Metode Pengukuran Kerja. Yogyakarta: CV Sigma.