Please enable JavaScript.
Coggle requires JavaScript to display documents.
Penilaian dan asuhan bayi baru lahir - Coggle Diagram
Penilaian dan asuhan bayi baru lahir
Imunisasi dan penyesuaian jadwal pada bayi prematur
Perawatan bayi baru lahir dengan kondisi prematur dirumah
Perawatan bayi baru lahir (perawatan tali pusar, kehangatan dan skrining bayi baru lahir
Kontak skin-to-skin dan inisiasi menyusui dini
Memandikan bayi
Memilih pakaian bayi
Pola buang air besar (BAB) dan buang air kecil bayi (BAK)
Membersihkan popok dan kemaluan bayi
Mengenali isyarat lapar bayi
Membersihkan mata, telinga dan hidung bayi
Perawatan tali pusar
Menurut rekomendasi WHO, cara perawatan tali pusat yaitu cukup membersihkan bagian pangkal tali pusat, bukan ujungnya dibersihkan menggunakan air dan sabun, lalu kering anginkan hingga benar-benar kering. Untuk membersihkan pangkal tali pusat, dengan sedikit diangkat (bukan ditarik).
Kehangatan:
Kontak langsung
Kangaro mother care
Pemanasan radian
Inkubator
Ruangan hangat
Skrining bayi baru lahir:
1.Skrining pendengaran bayi baru lahir
Skrining penglihatan untuk bayi prematur
Skrining hipotiroid
Cara menyusui yang baik dan tepat dan program asi ekslusif
Posisi Badan Ibu dan Badan Bayi
Posisi Mulut Bayi dan Putting Susu Ibu
Langkah – langkah Menyusui Yang Benar
Lama dan Frekuensi Menyusui
Tanda- Tanda Posisi Bayi Menyusui yang Benar
Tanda bahwa Bayi Mendapatkan ASI dalam Jumlah Cukup
Hak pekerja untuk mendapatkan fasilitas laktasi di tempat kerja
Klasifikasi BBRL
Berdasarkan masa kehamilan/Gestational age
Berdasarkan berat lahir/Birthweight
Berdasarkan berat lahir dan masa kehamilan
Perbedaan jaundice fisiologis dan patologis
Fisiologis
Keaadan ini terjadi setelah 48 jam dan tidak pernah melebihi 200 u mol/L
Patologis
Muncul pada 24 jam pertama
Indikasi dan mekanisme resusitasi
Indikasi:
Bayi terlilit tali pusar atau solusio plasenta
Bayi lahir di < 37 minggu atau prematur
Bayi aspirasi mekonium
Mekanisme:
D: danger atau bahaya
R: responsive atau respons
S: send for help atau minta bantuan
A: airway atau jalan napas
B: breathing atau pernapasan
C: CPR atau resusitasi jantung paru
D: defibirlation atau alat defibrilasi
Appgar & ballard score
Apgar:
Warna kulit (appearance)
2 poin = Warna kulit kemerahan pada tubuh dan ekstrimitas.
1 poin = Warna kulit biru pada ekstrimitas, warna kulit kemerahan pada tubuh.
0 poin = Warna kulit seluruh tubuh dan ekstrimitas berwarna biru.
Denyut jantung (pulse)
2 poin = >100 kali/menit.
1 poin = <100 kali/menit.
0 poin =Tidak ada denyut jantung
Refleks (grimace)
2 poin = Bayi menangis, batuk atau bersin.
1 poin = Bayi meringis atau menangis lemah saat distimulasi.
0 poin = Bayi tidak ada memiliki respon terhadap stimulasi.
Tonus otot atau keaktifan (activity)
2 poin = Tonus otot bergerak aktif.
1 poin = Tonus otot sedikit gerakan.
0 poin = Tonus otot lemah atau tidak ada gerakan.
Ballard score:
Malturitas fisik
Kulit
Lanugo
Garis telapak kaki
Payudara
Mata/telinga
Genitalia pria
Genitalia wanita
Malturitas neuromuskular
Postur
Jendela pergelangan tangan
Gerakan lengan membalik
Sudut poplitea
Tanda salempang
Lutut ke telinga