Please enable JavaScript.
Coggle requires JavaScript to display documents.
ANALISIS KREDIT (BAG 1 LIKUIDITAS), NAMA : YUHANDHINA THALISKANINGSANY …
ANALISIS KREDIT
(BAG 1 LIKUIDITAS)
Likuiditas
adalah ketersediaan sumber daya perusahaan untuk memenuhi kebutuhan kas jangka pendek.
LIKUIDITAS DAN MODAL KERJA
Ukuran Likuiditas Modal Kerja
Analis keuangan menilai besarnya modal kerja untuk keputusan dan rekomendasi investasi.
Instansi pemerintah menghitung jumlah modal kerja perusahaan keseluruhan untuk tindakan peraturan dan kebijakan
Ukuran Likuiditas Rasio Lancar
Relevansi Rasio Lancar
Cakupan liabilitas jangka pendek
Penyangga saat terjadi kerugian
Cadangan dana likuid
Keterbatasan Rasio Lancar
Langkah pertama dalam evaluasi kritis rasio lancar sebagai alat untuk analisis likuiditas dan solvabilitas jangka pendek dan jangka panjang yaitu dengan menguji nilai pembilang dan penyebut.
Pembilang Rasio Lancar
Kas dan Setara Kas
Efek yang diperdagangkan
Piutang usaha
Piutang usaha
Persediaan
Biaya dibayar dimuka
Penyebut Rasio Lancar
Kewajiban lancar terutama ditentukan oleh penjualan, dan kemampuan perusahaan untuk memenuhinya saat jatuh tempo adalah obyek dari ukuran modal kerja.
Menggunakan Rasio Lancar dalam Analisis
Analisis Komparatif
Perubahan rasio lancar tidak selalu menunjukkan perubahan likuiditas atau kinerja operasi, sehingga harus berhati-hati.
Manajemen Risiko
Mendekati akhir periode, biasanya perusahaan akan berusaha untuk menaikkan rasio lancar, sehingga sering mengindikasikan terjadinya manajemen rasio lancar (
window dressing
)
Analisis Rule of Thumb
Aturan yang sering diterapkan praktis jika rasio lancar adalah 2:1 atau lebih baik, maka perusahaan akan sehat secara finansial, sedangkan rasio di bawah 2:1 menunjukkan peningkatan risiko likuiditas.
Analisis Siklus Perdagangan Neto
Kebutuhan modal kerja suatu perusahaan dipengaruhi oleh investasi persediaan yang diinginkan dan hubungan antara persyaratan kredit dari pemasok dan mereka diperluas ke pelanggan. Pertimbangan ini menentukan siklus perdagangan bersih perusahaan.
Ukuran Likuiditas dengan Rasio Berbasis Kas
Rasio kas terhadap aset lancar
Rumus = (Kas+Setara Kas+Efek yang dapat diperdagangkan) / Aset Lancar
Rasio kas terhadap liabilitas jangka pendek
Rumus = (Kas+Setara Kas+Efek yang diperdagangkan) / Liabilitas jangka pendek
UKURAN LIKUIDITAS TAMBAHAN
Komposisi Aset Lancar
Merupakan indikator likuiditas modal kerja
Rasio Cepat
Pengujian yang lebih ketat adalah dengan rasio cepat.
Ukuran Arus Kas
Karena liabilitas dibayar dengan kas, maka perbandingan arus kas operasi terhadap liabilitas jangka pendek menjadi penting dan Rasio arus kas bisa mengatasi hal itu.
Fleksibilitas Keuangan
Merupakan kemampuan perusahaan untuk mengambil langkah untuk melawan gangguan tak terduga pada arus dana.
Analisis Bagaimana-Jika
Merupakan teknik yang digunakan untuk melihat dapak perubahan kondisi ata kebijakan terhadap sumber daya perusahaan.
ANALISIS LIKUIDITAS BERDASARKAN AKTIVITAS OPERASI
Likuiditas Liabilitas Jangka Pendek
Liabilitas jangka pendek digunakan dalam menentukan apakah kelebihan aset lancar atasliabilitas jangka pendek mampu memberikan margin keselamatan yang memadai.
Liabilitas jangka pendek dikurangi dari aset lancar untuk menghitung modal kerja.
Kualitas liabilitas jangka pendek harus dinilai berdasr tingkat urgensi dalam pembayaran. Analis harus waspada libalitas yang tidak tercatat tetapi memiliki klaim atas dana saat ini.
Ukuran Perputaran Persediaan
Perputaran Persediaan
Rumus = beban pokok penjualan / rata-rata persediaan
Hari Penjualan dalam Persediaan
Berguna dalam menilai kebijakan pembelian dan produksi dengan cara persediaan dibagi dengan hasil pembagian beban pokok penjualan yang sudah dibagi 360 hari.
Interpretasi Perputaran Persediaan
Jika perputaran persediaan turun dari watu ke waktu ata dibawah normal industri, menunjukkan bahwa pos persediaan bergerak lambat akibat keusangan, lemahnya permintaan, atau tidak terjualnya persediaan.
Ukuran Liabilitas Piutang Usaha
Perputaran Piutang Usaha
Rumus = penjualan neto secara kredit / rata-rata piutang usaha
Jumlah Hari Penjualan dalam Piutang
Bisa dicari dengan cara piutang usaha dibagi dengan hasil pembagian dari penjualan dibagi 360.
Interpretasi Ukuran Likuiditas Piutang
Tingkat perputaran piutang dan periode penagihan berguna jika dibandingkan dengan rata-rata industri, syarat kredit, atau syarat penjualan yang dapat menilai ketepatan waktu pembayaran oleh pelanggan.
NAMA : YUHANDHINA THALISKANINGSANY
NIM : F0317115