Please enable JavaScript.
Coggle requires JavaScript to display documents.
Peran Gereja bagi Perkembanganku - Coggle Diagram
Peran Gereja bagi Perkembanganku
Lima tugas Gereja:
Pelayanan (diakonia)
Kesaktian (martyria)
Pewartaan (kerygma)
Persekutuan (koinonia)
Pengudusan (liturgia)
Manfaat mengikuti kegiatan Gereja:
Kumpul- kumpul karena ada persaudaraan, kebersamaan, mencintai Tuhan, dalam melayani sesama dengan kegiatan rosario bereng, retret bereng dll.
Pendalaman iman/ skill spiritual/ rohani faham tentang iman Katolik.
Cari jodoh sesama seiman atau terpanggil menjadi Imam/ Suster/ Bruder/ Biarawan- Biarawati.
Ingin melayani Gereja menjadi lektor, koor, pemazmur, sei dokumentasi, ikut drama, aksi sosial dll.
Perkembangan diri/ skill individu makin trampil dalam latihan kepemimpinan, public speaking, latihan berorganisasi dan kegiatan keluar yang menyenangkan.
Contoh:
Rajin mengikuti baksos kita semakin tumbuh menjadi pribadi yang peduli sesama.
Rajin mengikuti koor suara kita semakin merdu.
Rajin ikut Putra Altar kita menjadi lebih berani tampil di depan orang banyak.
Keterlibatan dalam tugas Gereja sebagai pelajar:
Bertutur kata sopan.
Terlibat dalam kegiatan Gereja.
Retret.
Membantu yang membutuhkan.