Please enable JavaScript.
Coggle requires JavaScript to display documents.
CHAPTER 7 CASH FLOW ANALYSIS, F0317078 - NURUL HIDAYAH "MIND MAP…
CHAPTER 7
CASH FLOW ANALYSIS
LAPORAN ARUS KAS
TUJUAN
Menyediakan informasi arus kas dan arus kas keluar untuk satu periode.
Membedakan sumber dan penggunaan arus kas dengan memisahkan arus kas menjadi aktivitas operasi, investasi, dan pendanaan.
RELEVANSI KAS
Analisis arus kas masuk dan arus kas keluar perusahaan termasuk operasi, investasi, dan pendanaannya merupakan salah satu pekerjaan investigasi yang paling penting.
Membantu menilai likuiditas, solvabilitas, dan fleksibilitas keuangan.
Informasi yang berguna, tetapi tidak lengkap atas sumber dan penggunaan kas terdapat dalam neraca dan laporan laba rugi komparatif.
PELAPORAN BERDASARKAN AKTIVITAS
Aktivitas Operasi
Aktivitas perusahaan yang terkait dengan laba.
Aktivitas Investasi
Cara untuk memperoleh dan menghapuskan aset non-kas.
Aktivitas Pendanaan
Cara untuk mendistribusikan, menarik, dan mendapatkan dana untuk mendukung aktivitas usaha.
PENYUSUNAN LAPORAN
ARUS KAS
Metode Tidak Langsung
Untuk menghasilkan arus kas dari operasi, laba bersih disesuaikan dengan pos penghasilan (beban) non-kas dan dengan akrual.
Keunggulan : adanya rekonsiliasi perbedaan antara laba bersih dengan arus kas operasi.
Metode Langsung
Arus kas yang dihitung disediakan setelahnya sebagai perbandingan. Menyesuaikan setiap pos laporan laba rugi untuk akrual terkait, sehingga menghasilkan format yang lebih baik untuk menilai jumlah arus kas masuk (keluar) operasi.
PERSIAPAN LAPORAN ARUS KAS
Laporan Arus Kas
Perpaduan antara laporan laba rugi dengan laporan posisi keuangan.
Laba bersih disesuaikan dengan pos pendapatan dan beban nonkas untuk menghasilkan laba kas.
Laba kas ini kemudian disesuaikan untuk kas yang dihasilkan dan digunakan oleh transaksi neraca untuk menghasilkan arus kas dari aktivitas operasi, aktivitas investasi, dan aktivitas pendanaan.
TOPIK KHUSUS
Investasi Metode Ekuitas
Akuisisi Perusahaan dengan Saham
Biaya Imbalan Pascakerja
Sekuritas Piutang Usaha
Metode Langsung
ANALISIS IMPLIKASI ARUS KAS
KETERBATASAN PELAPORAN ARUS KAS
Tidak diharuskannya pengungkapan terpisah untuk arus kas yang terkait dengan pos luar biasa atau operasi yang dihentikan.
Bunga dan dividen yang diterima serta bunga yang dibayarkan dikelompokkan sebagai arus kas operasi.
Pajak dikelompokkan sebagai arus kas operasi.
Pemindahan laba atau rugi penjualan asset tetap atau investasi sebelum pajak dari aktivitas operasi mendistorsi analisis atas aktivitas operasi dan aktivitas investasi.
ANALISIS ARUS KAS
KESIMPULAN ANALISIS ARUS KAS
Menilai kualitas keputusan manajemen dari waktu ke waktu dan dampaknya pada hasil operasi dan posisi keuangan perusahaan.
Kesimpulan dimana manajemen meletakkan komitmen sumber dayanya, dimana manajemen mengurangi investasi, dari mana kas tambahan dihasilkan, dan dimana klaim atas perusahaan dikurangi.
Penggunaan laba dan pilihan investasi arus kas.
Menyimpulkan ukuran, komposisi, pola, dan kestabilan aruskas operasi.
Kesimpulan harus juga meliputi penjualan untuk variasi segmentasi arus kas.
PENGUKURAN ARUS KAS ALTERNATIF
Akuntansi Akrual
Memungkinkan alternatif perlakuan akuntansi yang beragamdan memungkinkan potensi manajemen laba. manfaat arus kas sering kali hilang karena penyalahgunaan.
Laba bersih secara tepat dianggap sebagai ukuran kinerja operasi dansecara konsisten dikaitkan dengan ekuitas.
KONDISI PERUSAHAAN
&
KONDISI EKONOMI
Peningkatan piutang dapat menandakan permintaan pelanggan yang meningkat atau merupakan pertanda ketidakmampuan untuk menagih piutang tepat waktu.
Kondisi inflasi menambah kesulitan keuangan dan tantangan bagi perusahaan.
Informasi tentang bagaimana dampak tindakan manajemen dalam kondisi inflasi dapat dicari dalam laporan arus kas.
Hal ini menyebabkan fokus pada arus kas dari operasi setelah pengeluaran modal dan dividen.
ARUS KAS BEBAS
Arus Kas Operasi
Pengeluaran modal bersih untuk mempertahankan kapasitas produksi, dividen untuk saham preferen dan saham biasa.
Arus Kas Bebas Positif
Jumlah yang teresedia bagi aktivitas bisnis setelah penyisihan untuk pendanaan dan investasi yang diperlukan untuk mempertahankan kapasitas produksi pada tingkat sekarang.
ARUS KAS
SEBAGAI VALIDASI
Kelayakan pendanaan pengeluaran modal.
Sumber kas dalam pendanaan ekspansi.
Ketergantungan pada pendanaan eksternal.
Kebijakan dividen di masa depan.
Kemampuan untuk memenuhi persyaratan utang.
Fleksibilitas keuangan untuk menghadapi kebutuhan dan kesempatan yang tidak diantisipasi.
Praktik keuangan oleh manajemen.
Kualitas laba rugi.
RASIO ARUS KAS KHUSUS
RASIO KECUKUPAN ARUS KAS
Ukuran kemampuan perusahaan untuk menghasilkan kas dari operasi yang cukup untuk menutup pengeluaran modal, investasi dalam persediaan, dan dividen tunai.
RASIO REINVESTASI KAS
Ukuran atas persentase investasi dalam aktivayang mencerminkan kas operasi yang ditahan dan diinvestasikan kembali dalam perusahaan untuk mengganti aktiva dan menumbuhkan operasi.
F0317078 - NURUL HIDAYAH
"MIND MAP CHAPTER 7"
Analisis Informasi Keuangan