Please enable JavaScript.
Coggle requires JavaScript to display documents.
ANC - Coggle Diagram
ANC
adaptasi tubuh terhadap proses kehamilan
Perubahan homeostasis cairan tubuh
Perubahan pada Sistem Kardio Vaskular
Perubahan pada Sistem Respiratori
Perubahan pada sistem gastrointestinal dan hepatobilier
Perubahan pada Sistem Genital dan Urinari
Perubahan pada Hematologi dan Koagulasi
Perubahan pada Sistem Endokrin
Perubahan pada Sistem Imunologi
edukasi dan nutrisi pada ibu hamil
Kurangi minum teh dan kopi
Banyak istirahat selama 3 bulan pertama kehamilan dan sebulan setelah melahirkan
Jangan mengkonsumsi alkohol dan merokok
Perawatan Payudara
Perawatan Gigi
Kebersihan Tubuh dan Pakaian
Melakukan kunjungan ANC setidaknya 4 kali selama kehamilan
perubahan hormonal
estrogen
progesteron
prolactin
hCG
hPL
Fisiologi siklus menstruasi
Fase Haid
Fase proliferatif
Fase sekretorik / progestasional
perubahan yang terjadi selama kehamilan
Perubahan fisik pada trimester I
Pembesaran payudara
Sering buang air kecil
Konstipasi
Morning sickness
Merasa lelah dan sakit kepala
Kram perut
Peningkatan berat badan
Perubahan fisik pada trimester II
Perut semakin membesar
Sendawa dan buang angin
Rasa panas di perut
Pertumbuhan rambut dan kuku
Sakit perut bagian bawah
Pusing
Hidung dan gusi berdarah
Perubahan kulit
Payudar mengluarkan cairan
Kram pada kaki
Perubahan fisik pada trimester III
Sakit bagian tubuh belakang
Konstipasi
Sesak nafas
Sering buang air kecil
Masalah tidur
Varises
Kontraksi perut
Kram pada kaki
Cairan vagina
Anatomi system reproduksi wanita
Genitalia Feminina Eksterna = vulva
Mons Pubis
Labium Majus Pudendi
Labium Minus Pudendi
Vestibulum Vaginae
Clitoris
Genitalia Feminina Interna
Vaginae
Uterus
Tuba Falopii
Ovarium
Fisiologi kehamilan
fertilisasi
implantasi
Anamnesis dan Pem.fis obstetric pada kehamilan
Anamnesis
R.P.O
R.Gizi
R.Penyakit Sebelumnya
Riwayat Penggunaan KB
Keluhan Utama
R. pemakaian kontrasepsi
Pem.Fis
Pemeriksaan Umum
Keadaan Umum
BB dan TB
Tanda Vital
Kepala dan Wajah
Rongga mulut
Leher dan dada
Abdomen
Genitalia
Ekstremitas
Pemeriksaan Khusus :
Palpasi Leopold I,II,III dan VI
pemeriksan penunjang kehamilan
USG
hCG
definisi ANC dan cara melakukan ANC
Definisi
Antenatal care (ANC) adalah pengawasan kehamilan untuk mengetahui kesehatan umum ibu, menegakkan secara dini penyakit yang menyertai kehamilan, menegakkan secara dini komplikasi kehamilan, dan menetapkan risiko kehamilan.
Cara melakukan ANC
BB & TB
TD
Status gizi (ukur LLA)
Pemeriksaan TFU (dianjurkan selalu diukur setiap ANC)
Tentukan presentasi janin dan DJJ
Skrining status imunisasi Tetanus (Jika ibu belum pernah imunisasi tetanus,maka ibu minimal mendapat 2x suntikan.
Pemberian zat besi min.90 tab selama kehamilan (mencegah anemia, peurperal sepsis,BBLR, dan kelahiran preterm.
Test lab (rutin dan khusus)
Tatalaksana khusus
Konseling : Perencanaan Persalinan dan Pencegahan komplikasi serta KB paska persalinan.