Please enable JavaScript.
Coggle requires JavaScript to display documents.
JOB ORDER COSTING oleh : Rizki Rahmayanti (09111840000121) - Coggle…
JOB ORDER COSTING
oleh : Rizki Rahmayanti
(09111840000121)
DEFINISI
merupakan suatu cara perhitungan harga pokok produksi dalam rangka penentuan untuk produk yang dibuat berdasarkan pesanan yang berhasil terinput.
CIRI KHUSUS
Digunakan untuk mengumpulkan informasi terkait dengan biaya produksi pada pesenan
Jenis produk
Jumlah
Nama pemesan
Tgl. selesai
Sifat pesanan
Harga jual
Tgl. pesanan
Biaya produksi
Nomor pesanan
Harga pokok satuan dapat ditetapkan dengan cara membagi total biaya pada suatu pesanan dengan memperhitungkan jumlah satuannya
Mampu membagi biaya produksi pada dua jenis
Biaya langsung yang meliputi biaya bahan baku dan biaya tenaga tenaga kerja langsung
Biaya tidak langsung yang meliputi biaya produksi diluar baiaya bahan baku dan biaya tenaga kerja tidak langsung
Harga pokok pesanan digunakan untuk perhitungan tiap pesanan pada waktu produksi yang terkait
Memiliki tujuan agar perusahaan mampu melayani pemesanan pembeli dengan tujuan menghitung harga pokok pesanan denagn teliti dan adil
dengan sistem harga pokok historis (untuk biaya bahan baku dan tenaga kerja langsung)
penerapan metode harga pokok pesanan dengan sistem yang ditentukan dimuka untuk seluruh bagian biaya produksi
Memiliki tujuan untuk mampu melakukan pelayanan pemesanan pembeli dengan bentuk spesifikasi pesanannya
PENCATATAN AKUTANSI
Pencatatan barang jadi
Pencattatan persediaan barang dalam proses
Akutansi biaya overhead pabrik
Melakukan penentuan perkiraan besar BOP disuatu periode
Melakukan penentuan dasar pembebanan (jam kerja langsung, jam kerja mesin, dll)
Melakukan penentuan tarif BOP = Taksiran BOP / Dasar pembebanan = Rp ..../ Dasa Pembebanan
Pencatatan persediaan barang dalam proses
Akutansi biaya tenaga kerja
Pencatatan penyerahan barang kepada pemesanan
Akutansi biaya bahan baku
Pencatatan Harga Pokok Penjualan
MASALAH - MASALAH KHUSUS
BIAYA BAHAN BAKU
Sisa bahan
Produk rusak / spoiled goods
Penentuan harga pokok bahan baku
Metode FIFO
Metode LIFO
Metode rata - rata
Metode tanda pengenal khusus
Produk cacat / defective goods
Unsur harga pokok bahan baku
onkos angkut
biaya lain, dicatat berdasarkan faktur
Harga beli menurut faktur
BIAYA TENAGA KERJA
Cara pemberian uang insentif
Perhitungan jumlah pajak atas pendapatan karyawan
Perhitungan besarnya gaji dan upah
Potongan pajak pendapatan
LANGKAH MELAKUKAN JOB COSTING
Melakukan pemasangan biaya tidak langsung kepada setiap dasar alokasi biaya terkait
Menghitung
tarif alokasi overhead (OH) = Biaya OH Aktual / Dasar alokasi OH Aktual
Melakukan pemilihan dasar alokasi biaya yang dilakukan untuk alokasi biaya tidak langsung terhadap job
Melakukan pengalokasian
biaya overhead (OH) ke job = tarif alokasi OH x Aktivitas dasar aktual untuk job
Identifikasi biaya langsung pada job tersebut
Melakukan perhitungan
biaya job total = semua biaya langsung + tidak langsung
Identifikasi job / pekerjaan yang menjadi objek biaya
SYARAT PENGGUNAAN
Adanya pembebanan dan perhitungan secara langsung pada biaya bahan baku dan biaya tenaga kerja langsung, sedangkan biaya produksi tidak langsung (overhead) akan dibebankan berdasarkan ketentuan dimuka (predetermined rate)
Penentuan harga pokok tiap pesanan dapat ditentukan saat pesanan telah selesai
Adanya pemisahan biaya produksi, yakni : biaya produksi langsung dan tidak langsung
Harga pokok satuan produk dapat dihitung dengan membagi jumlah biaya produksi dengan jumlah satuan produk dalam pesanan
Tiap pesanan pekerjaan atau produk harus dapat dipisahkan secara jelas berdasarkan pada harga pokok pesanan pada tiap item nya
MANFAAT
Menjadi pertimbangan keputusan terima / tolak pesanan
Dasar penentuan harga jual kepada pemesan
Dapat dijadikan perhitungan laba dan rugi pada tiap pesanan
Dasar penentuan harga pokok persediaan produk jadi atau dalam proses
Dapat sebagai kontrol realisasi biaya produksi
KEUNTUNGAN DAN KERUGIAN
KEUNTUNGAN
Meningkatkan kemampuan evaluasi produksi suatu usaha
mampu mengendalikan proses operasional yang sedang berjalan serta menganalisa penyimpangan yang terkait
Bentuk yang sederhana, lengkap, dah mudah untuk dibandingkan
Perluasan kemampuan perencanaan kegiatan di masa depan
menjabarkan struktur secara lengkap atas direct cost
KERUGIAN
Pemborosan dalam kegaiatan produksi suatu pesanan yang dibebankan pada biaya terkait
SISTEM PERHITUNGAN PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR
BIAYA BAHAN BAKU LANGSUNG
Pengajuan Surat Permintaan Pembelian
Menindaklanjuti purchase order
Menyusun Bukti Penerimaan bahan
Membuat Bon Pengeluaran Bahan
Pemindahan beban biaya bahan baku langsung kepada tiap pesanan
BIAYA TENAGA KERJA LANGSUNG
Jam kerja
Waktu nganggur
Insentif
Premi lembur
BIAYA OVERHEAD
Menyusun anggaran
Melakukan pemilihan dasar pembebanan produk
Menghitung tarif
BOP yang dianggarkan = Tarif biaya overhead pabrik / taksiran dasar pembebanan