Please enable JavaScript.
Coggle requires JavaScript to display documents.
Keterampilan Calon Dokter (Pencarian Literatur (The Evidence Pyramid…
Keterampilan Calon Dokter
Komunikasi
Komponen Komunikasi
Komunikasi Verbal
Komponen
Komunikator
Pesan
Bahasa
Sarana
Komunikan
Feed Back
Komunikasi Non Verbal
Komponen
Bahasa Tubuh
Isyarat Tangan
Gerakan Kepala
Ekspresi Wajah
Komunikasi Efektif Dokter Pasien
Kmunikasi Non Efektif
Pasien tidak paham, pasien ragu, pasien memutuskan untuk mencari pengobatan sendiri
Komunikasi Efektif
Pasien mengerti dan mau melaksanakanapa yang di anjurkan dokter
Komunikasi Efektif tidak sama dengan Ngobrol Lama
Langkah Komunikasi
Ajak Bicara
Jelaskan
Salam
Ingatkan
Komunikasi Empati
Dokter mampu memahami kecemasan pasien
Dokter mengenali sudut pandang pasien secara implist
Doker menghargai pendapat pasien
Level 1 :Dokter mengenli sudut pandang pasien secara smbil lalu
Dokter berbagi perasaan dan pengalaman
Level 0 : Dokter menolak sudut pandang pasien
Informed consent (Peretujuan Tindaan Medik)
Jelaskan kepada pasien lokasi tindakan dilakukan
Jelaskan kepada pasien tujuan tindakan dilakukan
Jelaskan kepada pasien bagaimana tindakan dilakukan
Jelaskan kepada pasien keuntungan dan kerugian tindakan yang dilakukan
Jelaskan kepada pasien jenis tindakan
Jelaskan kepada pasien resiko tindakan
Sikap profesionalisme dokter ketika menerima pasien
Memperhatikan sikap non verbal
Menatap mata pasien secara profesional
Menilai suasana hati lawan bicara
Memperhatikan keluhan pasien
Apabila pasien marah, menangis, takut dan sebagainya maka dokter harus tetap bersikap tenang
Memperkenalkan diri, menjelakskan peranan (apakah dokter umum, spesialis dll)
Menciptakan suasana nyaman
Melibatkan pasien dalam rencana tindakan medis selanjutnya
Menyapa pasien dengan sebutan nama
Memeriksa ulang segala sesuatu yang belum jelas bagi kedua belah pihak
Mempersilahkan masuk dan Mengucapkan salam
Melakukan negoisasi atas segala sesuatu berdasarkan kepentingan kedua belah pihak
Membukakan pintu atau berdiri ketika pasien hendak pulang
Pencarian Literatur
The Evidence Pyramid
Cohort Studies
Case Control Studies
Case Series
Case Reports
Ideas, Editorials, Opinions
Randomized Cotrolled Double Blind Studies
Animal Research
Systematic Review and Meta Analyses
In vitro research
Menentukan Literatur yang Valid
Diteliti Cendikiawan yang kompeten
Aktual
Terbitan Institut yang diakui
Tidak berpihak
Impact factor tinggi
Autentik
Searching Steps
Determine a search strategy
Evaluate search results
Extract keywords from the question
Revise search strategy (if neede)
Define the clinical question remember (P-I-C-O)
Critical Apprasial
How to Critical Articles
Importan
Applikable
Valid
Step to Critical Articles
Importan
Applicable
Valid
Bioetika
Dokter
Knowlidge
Skill
Attitude
5 Stars Doctor
Communicator
Community Leader
Decision Maker
Manager
Care Provider
Sikap Profesional
Peraturan Akademik
Kegiatan Belajar Mengajar
Small Group Discussion (SGD)
Menganalisis masalah
Menentukan hipotesis
Menentukan Learning Issue
Belajar Mandiri
Menentukan identifikasi permasalahan
Mengklarifikasi istilah yang belum diketahui
Presentasi hasil diskusi
Praktikum
Pengantar praktikum (10 menit)
Tanya jawab singkat tentang materi yang belum jelas
Memperkenalkan materi
Pelaksanaan praktikum (10 menit)
Dosen memberikan feedback pada mahasiswa saat dan setelah melakukan praktikum
Mahasiswa melakukan praktikum dibimbing dosen
Mahasiswa menuliskan laporan
Mahasiswa mempersiapkan alat an bahan yang akan digunakan
Pembukaan dan Pretes (10 menit)
Ujian pretes
Doa pembuka
Rangkuman (5 menit)
Mengingatkan mahasiswa untuk mempersiapkan diri pada praktikum berkutnya
Dosen memberikan rangkuman kegiatan praktikum
Membaca doa penutup
Dosen memberikan kesempatan bertanya pada mahasiswa
Kuliah
Izin permisi sama dosen
Menjaga fasilitas kelas
Menjaga ketertiban kelas
Dosen dibenarkan mengeluarkan mahasiswa yang melanggar aturan
Hadir tepat waktu
Peraturan pakaian
Laki - laki
Tidak dibenarkan bertato
Tidak dibenarkan memakai aksesoris (kalung gelang, anting)
Memakai sepatu menutup tumit
Tidak dibenarkan memanjangkan rambut
Memakai celana panjang kain rapi
Memakai kemeja rapi (panjang/ pendek)
Perempuan
Memakai celana (tidak ketat) atau rok yang rapi
Memakai sepatu hak rendah (di bawah 3 cm)
Dilarang memakai baju kaos
Tidak dibenarkan berdandan berlebihan
Menutup aurat
Kegiatan Menghafal
Cerama waktu SGD
Hafalan Surah