Please enable JavaScript.
Coggle requires JavaScript to display documents.
Modul 1 Dinamika Bisnis dan Pentingnya Pemasaran Jasa (Profil Bisnis Jasa…
Modul 1
Dinamika Bisnis dan Pentingnya Pemasaran Jasa
Profil Bisnis Jasa dan Pengaruh Perubahan Lingkungan
Variabel yang berpengaruh terhadap perkembangan
perkembangan/pertumnbuhan kebutuhan konsumen
tinglat persaingan semakin ketat
perkembangan teknologi (berbasis komputer), pemesanan internet, mail order, fax dll
globalisasi dan internasionalisasi, entry barrier runtuh
perubahan ekonomi -> perubahan perilaku konsumen
regulasi/deregulasi pemerintah
budaya dan sosial
Strategi menghadapi krisis
value pricing: harga dimurahkan, diskon, dll
adding value: nilai tambah, manfaat, inovasi
getting close to customer: pahami dan dekati kebutuhan konsumen
go global: perluas pasar baru, khususnya ke yg less mature
Faktor pendorong sektor jasa
kualitas, harapan konsumen semakin tinggi
cost control: memaksimalkan efektivitas dan efisiensi
kualitas pelayanan jasa yg dituntut semakin tinggi
definisi baru konsumen: karyawan sbg konsumen internal
peningkatan produktivitas
organisasn nirlaba & publik mencari income baru
Definisi Pemasaran Jasa
aktivitas ekonomi yg hasilnya tidak merupakan produk fisik,/konstruksi
Karakteristik jasa
intangibility
tidak dpt dilihat, sentuh, rasa -> sudah dievaluasi pra-beli
pemasar gunakan tangible cues
inseparablity
tidak terpisahkan antara produksi - konsumsi
perishability
mudah rusak, tidak dpt disimpan u/ masa mendatang (skeduling)
heteroginity
kualitas bervariasi karena people based
client based relationship
keberhasilan bergantung hubungan baik konsumen-produsen
adanya consumer contact
baik high maupun low contact
Klasifikasi jasa
berdasarkan kontak
high contact
low contact
berdasarkan kesamaan dgn manufaktur
pure service
quasimanufacturing service
mixed service